Lancing

Lancing adalah proses gabungan antara pemotongan dan pembengkokan atau pemotongan dan pembentukan yang dilakukan dalam satu langkah. Proses tersebut memisahkan sebagian logam dari lembaran tetapi tidak sampai terpisah. Tujuan proses lancing adalah modifikasi geometri di mana tidak ada pengurangan bahan.

Gambar 1. Produk dan Perlengkapan Lancing

Lancing menggunakan punch dan die dengan desain tertentu. Desain tersebut menentukan bentuk atau sudut pada bagian benda kerja yang dikerjakan. Punch dan die tersebut terbuat dari bahan baja tool.

Aplikasi Lancing

Lancing digunakan untuk membuat ventilasi, tab, dan kisi-kisi.

Postingan populer dari blog ini

Cara Menyalakan dan Mematikan Api Las Oxyacetylene

Fungsi Flux pada Elektroda SMAW