Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2021

Ekstrusi Bahan Polimer

Gambar
Ekstrusi adalah salah satu proses pembentukan dasar untuk logam, keramik, serta polimer. Ekstrusi adalah proses kompresi di mana material dipaksa mengalir melalui lubang die untuk menghasilkan produk kontinu panjang yang bentuk penampangnya ditentukan oleh bentuk lubang. Sebagai proses pembentukan polimer, ekstrusi banyak digunakan pada thermoplastic dan elastomer untuk memproduksi barang secara massal. Barang tersebut seperti: tabung, pipa, selang, bentuk struktural, lembaran dan film , filamen kontinu, serta lapisan kawat dan kabel listrik.

Proses Pembentukan pada Plastik

Gambar
Plastik dapat dibentuk menjadi berbagai macam produk, seperti komponen yang dicetak, komponen yang diekstrusi, film , lembaran, pelapis isolasi pada kabel listrik, dan serat tekstil. Selain itu, plastik sering kali menjadi bahan utama dalam bahan lain, seperti cat; perekat; dan berbagai komposit.

Coordinate Measuring Machine

Gambar
Coordinate measuring machine (CMM) terdiri dari probe kontak dan mekanisme untuk memosisikan probe tersebut terhadap permukaan dan fitur benda kerja. Koordinat lokasi probe dapat dicatat secara akurat karena kontak dengan permukaan benda kerja untuk mendapatkan data geometri benda kerja.

Prinsip Inspeksi

Gambar
Inspeksi melibatkan penggunaan teknik pengukuran untuk menentukan apakah suatu produk, komponennya, atau bahan awalnya sesuai dengan spesifikasi desain. Spesifikasi desain ditetapkan oleh perancang produk. Inspeksi dilakukan sebelum, selama, dan setelah pembuatan. Bahan yang masuk dan suku cadang awal diperiksa setelah diterima dari pemasok; unit kerja diperiksa di berbagai tahap selama proses produksi; dan produk akhir harus diperiksa sebelum dikirim ke pelanggan.