Resistance projection welding merupakan proses pengelasan di mana penggabungan terjadi pada satu atau lebih titik kontak kecil yang berada pada komponen atau benda kerja. Titik kontak tersebut diperoleh dari rancangan benda kerja yang akan dilas dan bisa terdiri dari tonjolan (projection), timbulan, atau perpotongan lokal pada benda kerja. Konsep pengelasan ini termasuk murah.
|
Gambar 1. Resistance Projection Welding (RPW) |
Keterangan gambar di atas:
- Menempelkan tonjolan (projection) pada benda kerja lain.
- Memberi arus listrik pada elektroda supaya tonjolan mencair.
Ada beberapa variasi dari resistance projection welding. Salah satu variasi tersebut adalah
cross-wire welding. Cross-wire welding biasanya digunakan untuk membuat pagar kawat, jaring-jaring kawat, dan alat pemanggang.
|
Gambar 2. Cross-wire Welding |
Komentar
Posting Komentar