Bagian-bagian Mikrometer Luar

Mikrometer luar (outside micrometer) merupakan alat yang berfungsi untuk mengukur dimensi luar suatu objek. Mikrometer jenis ini paling umum digunakan. Aplikasi mikrometer luar antara lain: mengukur ketebalan pipa, diameter bola baja, diameter poros, dll.

Bagian-bagian mikrometer luar.
Gambar 1. Bagian-bagian Mikrometer Luar.
(Sumber: V. Ryan, technologystudent.com)

Berikut bagian-bagian mikrometer luar:
  • Landasan
  • Muka spindle
  • Spindle
  • Pengunci
  • Sleeve
  • Thimble
  • Frame
  • Ratchet

Postingan populer dari blog ini

Fungsi Flux pada Elektroda SMAW

Cara Menyalakan dan Mematikan Api Las Oxyacetylene